Ditengah Keprihatinan Mulai Menggunakan Obat Kimo, Gus Teguh Tetap Semangat Jalankan Aktivitas
Keterangan Gambar : Gus Teguh (Dua dari kiri) bersama sahabat. Ditengah Keprihatinan Mulai Menggunakan Obat Kimo, Gus Teguh Tetap Semangat Jalankan Aktivitas
"Saat mulai diberi obat kemo maka horizon kehidupan mulai terlihat batasnya. Semoga dalam waktu yang masih diberikan oleh Allah dapat digunakan semaksimal mungkin untuk ke maslahatan umat dan membangun umat yang cerdas serta beradab.
Amin YRA
Demikian tweet kutipan dari Gus Teguh
Kalimat pujian juga datang dari Iwan Piliang yang menerima kunjungan Gus Teguh Ke PT PFN, Kata Iwan Piliang : Bismillah Gus Tatong, soaok konaiaten di industri kreatif. Ia pendiri ANIMA, asosiasi industri animasi, juga pengurus Kadin Indonesia dan Bakrie Amanah
Sementara itu Gus Teguh menghimbau jajaran kader dan jejaring binaannya untuk tetap semangat ditengah ketidakpastian ekonomi dunia.
"Teruslah berjibaku menikmati hari-hari perjuangan dan kita menikmati kesaksian akan pertolongan Allah yang dipamerkan oleh sang Maha Kuat dan satu-satunya zat yang berhak memamerkan kekuatan dengan penuh kebanggaan, In Syaa Allah, selama kita ikhlas dan perasaan bersama Allah, pertolongan Allah menyertai kita"tegas Gus Teguh yang juga Ketua Dewan Pembina PB NUTU (Nasional Ummat Bertauhid) itu
Posting Komentar